Pada hari senin, tanggal 19 Maret 2012 terjadi lagi kuliah online yang di bimbing lasung oleh ibu Dina. sekali ini kami oline grup undangan facebook yang sebelumnya di mata kuliah pendidikan kami olinenya di gtalk Disana kami di wajibkan untuk menulis di wall dan memberikan komen dari postingan teman-teman di wall grup. kami di kenalkan dengan sistem pengajaran melalui internet dan kami di berikan alamat web e-dukasi.net. dari link ini kita bisa melihat banyak pelajaran yang biasanya terdapat di textbook tapi ini tesedia dengan bahasa indonesia di link tersebut. Kalau kita mengkaitkannya kepada paedagogi ini merupakan seni mengajara, karena kita melihat dimana terjadi interaksi 2 arah di dalam konteks ini.
Kesan saya terhadap kuliah online ini. Sangat-sangat bagus, bahawa kita belajar bukan hanya di dalam ruangan aja tapi di luar ruangan juga bisa dan kita bisa belajar dimana aja dan kapan saja. kita juga tau web e-dukasi ini sangat baik untuk para guru dan murid yang mau belajar melalui internet. Terimah Kasih ibu sudah memberi kuliah online dan memberi link ini kepada kami ^_^
Tidak ada komentar:
Posting Komentar